Resep Pegagan | Cara Tradisional Mengolah Pegagan
Cara tradisional dalam mengolah pegagan untuk mengatasi penyakit adalah sebagai berikut:
Obat SUSAH KENCING
Siapkan 30 gram daun pegagan segar, kemudian ditumbuk dan tempelkan ke pusar.
Obat DEMAM
Ambil segenggam daun pegagan segar kemudian tumbuk, tambah sedikit air dan garam, lalu disaring dan diminum sebelum sarapan.
Obat DARAH TINGGI
Ambil 20 lembar daun pegagan lalu tambah 3 gelas air, kemudian direbus sampai 3/4 nya.
Sehari diminum 3 x 3/4 gelas.
Obat WASIR
Ambil batang berikut akar-akarnya kemudian direbus dengan 2 gelas air selama 5 menit.
Air rebusan diminum selama beberapa hari.
Obat LIVER / PEMBENGKAKAN HATI
Ambil 240-600 gram pegagan segar, kemudian rebus, dan airnya diminum secara rutin.
Obat CAMPAK
Ambil 60-120 gram pegagan, kemudian direbus dan airnya diminum.
Obat BATUK KERING
Ambil segenggam pegagan segar kemudian lumatkan dan diperas.
Tambahkan air dan gula batu secukupnya, lalu diminum.
Obat PENAMBAH NAFSU MAKAN
Ambil 1 genggam daun pegagan segar kemudian rebus dengan 2 gelas air sampai menjadi 1 gelas, lalu airnya diminum sehari 1 gelas.
Obat SUSAH KENCING
Siapkan 30 gram daun pegagan segar, kemudian ditumbuk dan tempelkan ke pusar.
Obat DEMAM
Ambil segenggam daun pegagan segar kemudian tumbuk, tambah sedikit air dan garam, lalu disaring dan diminum sebelum sarapan.
Obat DARAH TINGGI
Ambil 20 lembar daun pegagan lalu tambah 3 gelas air, kemudian direbus sampai 3/4 nya.
Sehari diminum 3 x 3/4 gelas.
Obat WASIR
Ambil batang berikut akar-akarnya kemudian direbus dengan 2 gelas air selama 5 menit.
Air rebusan diminum selama beberapa hari.
Obat LIVER / PEMBENGKAKAN HATI
Ambil 240-600 gram pegagan segar, kemudian rebus, dan airnya diminum secara rutin.
Obat CAMPAK
Ambil 60-120 gram pegagan, kemudian direbus dan airnya diminum.
Obat BATUK KERING
Ambil segenggam pegagan segar kemudian lumatkan dan diperas.
Tambahkan air dan gula batu secukupnya, lalu diminum.
Obat PENAMBAH NAFSU MAKAN
Ambil 1 genggam daun pegagan segar kemudian rebus dengan 2 gelas air sampai menjadi 1 gelas, lalu airnya diminum sehari 1 gelas.
banyak khasiat dari pegagan ini bahkan batangnya juga berkhasiat
BalasHapusuntuk mengobati wasir juga bisa
BalasHapusmantab infonya gan.
BalasHapusNah ini baru benar mas jadi ngak cuma kita kasih pengetahuan nya ajah kalo daun ini bisa untuk obat tapi penyakit apa dan bagaimana pengolahan mereka pada kagak tahu, kalo dah kita post seperti ini kan jadi mengerti serta di akhir bacaan nya kagak perlu lagi ada tanda Tanya
BalasHapuswaw, ternyata khasiat pegagan cukup banyak juga....
BalasHapusMakasih infonya sob.. sy ambil obat pegagan buat wasir nih, sy coba resep dari sobat mg sembuh... amin...
BalasHapuskalau dicirebon itu nama daerah...sob
BalasHapussaya baru tau nie gan...thanks infonya
BalasHapuskalo dimakan mentah2 ada efek sampingnya ga?trus manffaat yg bsa didapet apa?
BalasHapus