Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kapan Usia Wanita Pertama Kali Menstruasi

Pubertas dini atau pubertas prekoks dapat disebabkan oleh penyebab yang bersifat sentral di pusat pengaturan haid di otak maupun hormon yang dihasilkan di bagian tubuh lain selain otak (perifer).

Menstruasi normalnya terjadi pada usia 8-14 tahun dengan rata-rata terjadi pada usia 12 tahun.




Literatur juga menyatakan menstruasi umumnya terjadi sampai 2 hingga 3 tahun setelah payudara tumbuh yang merupakan salah satu tanda pubertas awal.
Payudara yang tumbuh atau ditemukannya rambut pubis sebelum umur 6 tahun menunjukkan gejala pubertas dini.





Berdasarkan difinisi tersebut, dapat disimpulkan bahwa perempuan dapat dikatakan pubertas dini jika usianya belum genap 8 tahun.

Menstruasi awal pada wanita saat ini dibandingkan terlebih dahulu menunjukkan kecenderungan terjadinya lebih awal.

Berdasarkan penelitian, beberapa hal yang mempengaruhinya adalah nutrisi yang membaik, cadangan lemak dalam tubuh serta faktor sosial ekonomi yang membaik.

Posting Komentar untuk "Kapan Usia Wanita Pertama Kali Menstruasi"