Apa Maksud "Janin Mahal"
Pada saat sekarang ini telah berkembang juga indikasi medis yang dikaitkan dengan indikasi sosial. Pernah dengar belum yang dinamakan janin mahal? Kalau sudah, ya syukurlah. Kalau belum, mari belajar bersama.
Indikasi medis yang dikaitkan dengan indikasi sosial tersebut adalah seperti istilah janin mahal. Yang artinya adalah kehadiran janin sudah lama dinanti-nantikan.
Misalnya melalui:
Namun di sisi lain, operasi sesar juga sering dilakukan pada pasien yang awalnya mengalami persalinan normal, tetapi kondisi tertentu rencana persalinanya berubah menjadi sesar.
Misalnya karena kondisi :
Indikasi medis yang dikaitkan dengan indikasi sosial tersebut adalah seperti istilah janin mahal. Yang artinya adalah kehadiran janin sudah lama dinanti-nantikan.
Misalnya melalui:
- Proses bayi tabung
- Riwayat keguguran berulang.
- Usia ibu yang sudah tua pada saat kehamilan pertama.
Operasi sesar ini secara umum dilakukan setelah usia kehamilan memasuki 38 minggu. Mengingat kematangan dan berat janin dirasakan sudah cukup. Meskipun tak menutup kemungkinan bisa saja dilakukan pada usia kehamilan 37 minggu. Mengingat di usia itu janin pun sudah mengalami kematangan organ.
Namun di sisi lain, operasi sesar juga sering dilakukan pada pasien yang awalnya mengalami persalinan normal, tetapi kondisi tertentu rencana persalinanya berubah menjadi sesar.
Misalnya karena kondisi :
- Stres janin.
- Persalinan lama dan macet.
- Induksi persalinan gagal.
- Cairan ketuban habis.
- Dan sebagainya.
Janin mahal disebabkan karena pra-perawatannya juga bisa dikatakan wah. Bukan begitu, sobat obatsakit2011...?
BalasHapus