Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Manfaat dan Fungsi Antioksidan

Antioksidan merupakan zat yang dibutuhkan oleh tubuh manusia.

Secara umum, antioksidan dapat menghambat oksidasi lemak.


Dalam tubuh manusia itu pasti adatau terdapat radikal bebas karena radikal bebas merupakan sampingan dari proses pembentukan energi yang terjadi dalam tubuh.






Pada jumlah tertentu, radikal bebas juga diperlukan oleh tubuh agar dapat membantu sel darah putih atau kekosit untuk menghancurkan atau memakan kuman yang masuk ke dalam tubuh.

Akan tetapi jika jumlah radikal bebas dalam tubuh terlalu banyak, maka radikal bebas akan bersifat merusak tubuh.




Dengan meningkatnya radikal bebas yang berlebih, akan berakibat pada penuaan dini.

Karena radikal bebas yang berlebih dapat merusak lemak, sehingga bisa menghilangkan elastisitas kekencangan kulit.

Akibatnya, kulit menjadi keriput.

Mencegah Tumbuhnya Sel Kanker


Selain bermanfaat untuk mencegah penuaan dini, antioksidan juga disinyalir mampu mencegah tumbuhnya sel kanker payudara pada wanita.

Antioksidan seperti flavonoida, glikosida, dan polifenol juga mampu mencegah penyakit pikun pada manula atau yang sering disebut dengan penyakit Azheimer.

Juga bisa mencegah penyakit jantung dan pembuluh darah atau orang biasa menyebut kardiovaskular.

1 komentar untuk "Manfaat dan Fungsi Antioksidan"

  1. Info yang bagus... terima kasih atas perkongsian ini...😋

    BalasHapus