Inilah Alasan Kenapa Cewek Lebih Cepat Dewasa Ketimbang Cowok
APAKAH Anda memperhatikan bahwa remaja perempuan tampak lebih dewasa dibandingkan remaja laki-laki, meskipun memiliki usia yang sama?
Tidak sekadar teori, sebuah penelitian terbaru membuktikannya.
Studi yang dilakukan oleh Newcastle University ini menemukan bahwa pada dasarnya otak remaja perempuan memang matang lebih dini dibandingkan remaja laki-laki.
Para peneliti mengatakan temuan ini bisa juga membantu menjelaskan mengapa gadis-gadis remaja tampaknya tumbuh lebih cepat daripada teman sekelasnya yang laki-laki.
Seiring dengan bertambahnya usia, bagian-bagian pada otak menjadi lebih kecil karena koneksi antarsel yang tidak perlu akan dipangkas. Hal ini menyebabkan bagian pengolah menjadi lebih ramping dan efisien.
Studi yang diterbitkan dalam jurnal Cerebral Cortex ini, ilmuwan melakukan scan otak pada 121 orang responden berusia 4 hingga 40 tahun.
Dari hasil scan tersebut ditemukan bahwa proses pemangkasan tersebut dimulai pada sekitar usia 10 tahun untuk anak perempuan, sementara pada laki-laki baru pada sekitar usia 20 tahun.
Menjelaskan proses perampingan otak tersebut, peneliti Dr. Marcus Kaiser mengatakan bahwa hal itu merupakan bagian dari proses belajar yang normal.
"Otak secara keseluruhan masih berkembang tetapi kehilangan koneksi. Serupa seperti jika anda berada di sebuah pesta, semua orang berbicara, dan anda tidak bisa konsentrasi.
Otak pun jika beberapa koneksinya tidak ada, akan lebih mudah baginya melakukan fungsinya," pungkas Dr. Kaiser, seperti dilansir laman Daily Mail, Rabu (1/2).
sumber jpnn.com
Tidak sekadar teori, sebuah penelitian terbaru membuktikannya.
![]() |
Hayuuu Tenan Cewek Kul ini |
Studi yang dilakukan oleh Newcastle University ini menemukan bahwa pada dasarnya otak remaja perempuan memang matang lebih dini dibandingkan remaja laki-laki.
Para peneliti mengatakan temuan ini bisa juga membantu menjelaskan mengapa gadis-gadis remaja tampaknya tumbuh lebih cepat daripada teman sekelasnya yang laki-laki.
Seiring dengan bertambahnya usia, bagian-bagian pada otak menjadi lebih kecil karena koneksi antarsel yang tidak perlu akan dipangkas. Hal ini menyebabkan bagian pengolah menjadi lebih ramping dan efisien.
Studi yang diterbitkan dalam jurnal Cerebral Cortex ini, ilmuwan melakukan scan otak pada 121 orang responden berusia 4 hingga 40 tahun.
Dari hasil scan tersebut ditemukan bahwa proses pemangkasan tersebut dimulai pada sekitar usia 10 tahun untuk anak perempuan, sementara pada laki-laki baru pada sekitar usia 20 tahun.
Menjelaskan proses perampingan otak tersebut, peneliti Dr. Marcus Kaiser mengatakan bahwa hal itu merupakan bagian dari proses belajar yang normal.
"Otak secara keseluruhan masih berkembang tetapi kehilangan koneksi. Serupa seperti jika anda berada di sebuah pesta, semua orang berbicara, dan anda tidak bisa konsentrasi.
Otak pun jika beberapa koneksinya tidak ada, akan lebih mudah baginya melakukan fungsinya," pungkas Dr. Kaiser, seperti dilansir laman Daily Mail, Rabu (1/2).
sumber jpnn.com
ternyata faktor otak ya...tapi kenapa lelaki cenderung lebih cepat botak daripada perempuan...
BalasHapuskeep happy blogging always..salam dari Makassar :-)
Itu kenapa juga mungkin cewek lebih suka memilih pasangan yang lebih tua dibandingkan dengan umurnya. :D
BalasHapusLoh, katanya cowok lebih punya banyak akal kak
BalasHapusOwh pantesan kalo anak perempuan bisa ngemong adik2-nya ya mas, ternyata otaknya cepet matang dari cowo
BalasHapusOwh pantesan kalo anak perempuan bisa ngemong adik2-nya ya mas, ternyata otaknya cepet matang dari cowo
BalasHapuspantesan pas jaman waktu sd dlu, tinggi badan wanita pada tinggi" di bandingkan laki" dan setelah menginjak bangku smp, tinggi badannya ke susul deh sama laki" :D
BalasHapustp terkadang, kalo udh nikah, tingkah cewe itu menjadi lbh kekanak2an loh sob...
BalasHapus:D
(maklum pengalaman, hehe)
tp ada juga cewek yang sudah tua tp masih kayak anak kecil. itu kayaknya cewek yang otaknya lambat dalam loading ya mas hahahaha
BalasHapus