Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

3 Teori Tentang Penyebab Migrain

Migrain adalah suatu penyakit kepala dimana yang nyeri hanya sebelah saja. Kalau dibiarkan terus seseorang bisa mengalami stroke yang gawat.

Di sini ada beberapa teori mengenai penyebab tentang migrain.
Apa saja itu?





1. Migrain terkait dengan sejenis transmiter saraf yang disebut serotonin.
Migrain terjadi karena kelebihan sekresi transmiter saraf ini sehingga berpengaruh terhadap cabang-cabang saraf kelima.


2. Terjadi penyempitan pada arteri karotid internal dan cabangnya.
Selanjutnya terjadi peregangan pada arteri karotid eksternal.






3. Teori masuknya kalsium ke sel-sel otak dan ke dalam otot-otot di dinding pembuluh darah otak.
Sehingga bisa menyebabkan penyempitan pembuluh darah otak.

Itulah tiga teori penyebab migrain.

Posting Komentar untuk "3 Teori Tentang Penyebab Migrain"