Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tanda Sakit Kencing Manis

Tanda-Tanda Sakit Kencing Manis adalah sebagai berikut.

1. Si penderita buang air kecil lebih banyak dari biasanya.
2. Air kencingnya banyak mengandung zat gula, bisa diketahui pada temapt bekas buang air kecil yang kemudian dikerumuni semut.
3. Si penderita selalu merasa lapar, haus dan letih.
4. Badannya makin lama makin kurus.
5. Si penderita mudah sekali terkena penyakit bisul, canggu, sakit gigi, sakit tajam di tungkai dan gatal-gatal pada kulit.
6. Apabila penderita mempunyai luka, maka akan lama sekali sembuhnya meskipun luka itu hanya sangat kecil.

Ada kalanya sakit kencing manis itu menjadi semakin berat sehingga si penderita merasa mual terus menerus, kepalanya pening dan nafasnya dalam. Atau bisa juga penderita menjadi pingsan dan mulutnya berbau seperti gas karbit.
Kalau sudah demikian, bisa membahayakan nyawanya.


Penanganan.
1. Yang harus diperhatikan adalah masalah makanan si penderita.
Selama dalam keadaan sakit itu, penderita tidak boleh mengkonsumsi makanan atau minuman yang mengandung gula dan tepung, misalnya:
Nasi.
Ketan.
Jagung.
Terigu kentang.
Segala macam ubi.
Pepaya.
Pisang.
Buah-buahan yang manis.
Cokelat.
Susu.
Anggur.
Nira dan sebagainya.

Apabila air kencingnya sudah tidak banyak mengandung gula lagi, maka bolehlah ia mempergunakan makanan atau minuman yang menjadi pantangan itu, aka tetapi hendaklah dialkukan dengan berangsur-angsur dan sedikit demi sedikit.

2. Makanan yang diperbolehkan.
Sayur mayur.
Mentimun.
Lobak.
Jamur.
Lemak dan mentega.

3. Minuman yang diperbolehkan.
Kopi.
teh.
Air jeruk Nipis yang kesemuanya tanpa gula.

Apabila Sakit Kencing Manis Masih Ringan.
Apabila penyakitnya masih ringan, si penderita masih boleh juga memakan makanan yang mengandung zat putih telur, misalnya:
Daging dan jeroan hewan.
Ikan.
Udang.
Susu.
telur.
Kacang tanah.
Kacang merah.
Buncis.

Apabila Sakit Kencing Manis Agak Berat.
Akan tetapi jika sakit kencing manis yang diderita itu telah menjadi agak berat dengan tanda atau ciri,
Badan merasa sangat letih.
Luka-luka pada kulit tidak lekas sembuh.

Maka si penderita harus berpantang sama sekali terhadap makanan dan minuman yang mengandung gula atau tepung.
Begitu juga makanan yang mengandung zat putih telur.
Sebagai penggantinya, si penderita harus mengutamakan makanan yang berlemak seperti kelapa, kacang tanah, mentega, lemak hewan dan sebagainya.

19 komentar untuk "Tanda Sakit Kencing Manis"

  1. Terima kasih sobat atas berbagi ilmunya...
    Ciri khas penyakit Kencing Manis / DM ada beberapa diantaranya yaitu Poliuri : Banyak kencing; Poliphagia : Banyak makan;Polidipsi kalau tidak keliru sob

    BalasHapus
  2. Alhamdulillah, dari ciri-ciri, saya tidak berpotensi terkena penyakit ini, sob. Potensi penyakit saya adalah darah tinggi (bahas tentang ini, dong, hhehehe)....

    BalasHapus
  3. wah infor masi tanda sakit kencing manis yang sangat bermanfaat ne, dan ane bookmark srtikel ini. thanks sob, happy blogging

    BalasHapus
  4. Kunjungan silaturahmi menjelang siang saudaraku sambil menyimak postingannya mengenai pengetahuan kesehatan ini

    BalasHapus
  5. wah terima kasih infonya semoga bermanfaat mas

    BalasHapus
  6. Kayanya saya ada indikiasi kencing manis, kalo kencing suka banyak.haduh..

    BalasHapus
  7. wach,sangat bermanfaat gan, info kencing manis nya,, thank's

    BalasHapus
  8. terima kasih banyak untuk info tanda penyakit kencing manisnya ini sobat....

    BalasHapus
  9. Kencing manis ini ternyata cukup banyak penderitanya. Yang sering kami amati di luar, penderita badannya makin lama makin kurus. Ternyata banyak juga pantangannya. Sehat memang amat berharga. Trims sharingnya. Salam sukses.

    BalasHapus
  10. Thanks tips penanganannya...alhamdulillah, kayaknya tanda2 diatas gak ada dan jangan sampai ada Sob...hehe. Happy blogging

    BalasHapus
  11. wah sangat bagus nih, jadi tahu aku tanda penyakit kencing manis... :)

    BalasHapus
  12. Baru sebulan kemaren ane disuruh tes urine.. dicoba dikit, klo manis brarti kena kecing manis.. Alhamdulillah g manis rasanya.. tp bikin eneg..
    nyokap ane kencing manis soalnya.. takutnya nurun ke ane jg

    BalasHapus
  13. sya pernah jg kena diabet, itu waktu msh klas 1 smploh ! tp msh ringan kynya, dan skarang alhmdlh sdh smbh.

    BalasHapus
  14. Permisi……..Numpang berbagi info gan, mudah2an ada manfaatnya untuk banyak orang sehingga blog anda juga menampung solusi dari problem yang di hadapi orang banyak. Terimakasih sebelumnya…….
    CIPADU HOLISTIC CENTER / CHC
    JL. Ulujami raya gang H. Dilun No 65 B Rt 05 / Rw 07, Ulujami, Pasanggrahan, Jakarta selatan. { Sebrang pondok pesantren Darunnajah Ulujami }
    Telp : 021.3638 2223 / 021.933 40 413 www. Multiterapi.blogspot.com
    InsyaALLOH CHC Bisa melayani Terapi :
    1. BEKAM
    2. SENGAT LEBAH
    3. SEDOT LINTAH
    4. HYPOTERMAL
    5. GURAH THT
    6. REIKI / PRANA
    7. MOCSIBASI
    8. REFLEKSI
    9. TOTOX
    10. EAR CANDLE
    11. MEDIPIC
    12. MASSAGE LIMPATIC
    13. CHIROPRACTIC YUMEIHO
    14. ACCUPRESURE
    15. PIJAT BAYI.
    16. OBAT-OBAT HERBAL
    17. CEK GULA DARAH.
    18. CEK ASAM URAT
    19. CEK CHOLESTEROL
    20. KONSULTASI PROBLEM LAHIRIAH DAN BATINIAH.
    21. Cek UA, Cholesterol, Gula.

    CHC juga memproduksi berbagai macam obat herbal multikhasiat untuk anda, serta membuka layanan konsultasi dan diagnose penyakit jarak jauh, baik permasalahan lahiriah maupun bathiniah.

    BalasHapus
  15. informasinya sangat bermanfaat sekali.

    http://www.jualberasoragnik.net

    BalasHapus